Tim Pengabdian Masyarakat FILKOM UB Laksanakan Pelatihan Desain Post Instagram Menggunakan Canva di SDN 2 Permanu
Malang, 23 Agustus 2024 – Tim Pengabdian Masyarakat dari Fakultas Ilmu Komputer Universitas Brawijaya (FILKOM UB) sukses melaksanakan pelatihan bertajuk “Desain Post Instagram dengan Canva” di SDN 2 Permanu. Pelatihan yang berlangsung pada tanggal 23 Agustus 2024 ini bertujuan untuk membekali para peserta, khususnya para guru dan siswa SDN 2 Permanu, dengan keterampilan dasar dalam […]


